Lowongan Magang Full Remote Sosial Media, Content Writer dan Partnership (Kaizen Room)

Summary


Nama Penerbit:Kaizen Room
Alamat: Jl. Margonda Raya Jl. Pinang II No.4, RT.02/RW.3, Pondok Cina, Kecamatan Beji, Kota Depok, Jawa Barat 16424
Jenis Pekerjaan: Full Remote (Lokal)
Gaji:  Tidak disebutkan
Tanggal posting:23 September 2020
– Tidak disebutkan
Status: Berhasil diverifikasi
Type:Full Time

6.1

Overall Score

Kelengkapan Identitas
Kejelasan Alamat
Respons
Kredibilitas

*Data diatas bisa saja berubah sewaktu – waktu, tergantung update informasi mereka ke Niobis, selalu berhati – hati dengan lowongan kerja, Niobis berusaha untuk memberikan informasi sebanyak dan seakurat mungkin, meskipun begitu resiko lowongan palsu tetap ada, jadi tetap berhati – hati.


Tentang: 

Lowongan Magang Full Remote Sosial Media, Content Writer dan Partnership (Kaizen Room)


Kaizen (改善) merupakan istilah dalam bahasa Jepang yang bermakna “perbaikan berkesinambungan”. Filsafat Kaizen berpandangan bahwa hidup kita hendaknya fokus pada upaya perbaikan terus-menerus. by https://id.wikipedia.org/wiki/Kaizen Kaizen Room hadir untuk meningkatkan kualitas diri dengan proses perbaikan kecil yang berkesinambungan. Kami memberikan pelatihan dengan konsep modern yang dapat dinikmati dan dibutuhkan oleh generasi millennial. Kami adalah ruang untuk belajar, ruang untuk berkembang, ruang untuk berubah menjadi lebih baik. Lihat, dengar, dan rasakan perubahan baik yang kami berikan. Sampai jumpa!


Bosen kuliah, rebahan, makan, kuliah, rebahan, main game, kuliah, rebahan, scrolling Instagram?⁣
Sesuai dengan nama yang kami gunakan, Kaizen. Memiliki arti berubah (Kai) dan menjadi baik (Zen), visi kami adalah untuk menciptakan perubahan secara berkelanjutan dengan percaya bahwa semua dari kita bisa jadi apa aja.⁣
Continuous improvement yang dilakukan dalam Kaizen Room sangat beragam, beberapa di antaranya berfokus ke pengembangan diri, bisnis, dan komunikasi.⁣
Kami ingin menghadirkan lebih banyak kebaikan bersama kamu untuk perubahan di masa depan.⁣
Merasa belum mahir? Ragu bisa apa engga? Coba kirim dulu aja! Namanya juga cari pengalaman kaan ~⁣
Ada banyak benefit yang bisa kamu dapat jika kamu diterima dalam program ini. Melalui program internship ini kamu akan memiliki lebih banyak kesempatan bertemu peluang baru, untuk bekerja, mulai berkarya, bahkan memiliki usaha sendiri.⁣
Eh iya, ini kesempatan terbatas, silahkan dicoba yaa! Boleh banget kalo mau ajak temen temennya


Partnershiph
– Mahasiswa/i Semester 3 (Minimal)
– Bersemangat menjalin relasi bisnis
– Bekerja sama menghadirkan kolaborasi
– Memiliki pengalaman menggunakan Google Meet, Zoom dan IG Life
– Berkeinginan tinggi untuk belajar
– Tertarik dengan dunia softskill, bisnis, komunikasi dan pengembangan diri
– Avaible untuk 3 bulan (Remote Working)

Content Writer
– Mahasiswa/i Semester 3 (Minimal)
– Mampu bercerita melalui sebuah tulisan
– Mengetahui konten tulisan yang menarik
– Memiliki contoh artikel/blog yang di published
– Mahir menggunakan MS Word dan Google Docs
– Berkeinginan tinggi untuk belajar
– Tertarik dengan dunia softskill, bisnis, komunikasi dan pengembangan diri
– Avaible untuk 3 bulan (Remote Working)

Sosial Media
– Mahasiswa/i Semester 3 (Minimal)
– Mahir dan aktif menggunakan Sosial Media (Instagram, Facebook, Twitter, Linkedin, Tiktok, Youtube, etc)
– Mengetahui konten visual yang menarik
– Berkeinginan tinggi untuk belajar
– Tertarik dengan dunia softskill, bisnis, komunikasi dan pengembangan diri
– Avaible untuk 3 bulan (Remote Working)


Sebelum melamar ikuti aturan dahulu melamar
Link aturan melamar
Cara Melamar
Kirim CV dan Portofolio ke email:



Kandidat yang terpilih akan dihubungi langsung.


Silahkan laporkan di komentar jika pekerjaan ini bukanlah remote atau sudah tutup.
Ingat semua pekerjaan yang Niobis post tidak memungut biaya apapun, dan tetap berhati – hati di konten “nilai kurang dari 6.0” karena kurangnya informasi dan sulit untuk Niobis memastikan keamanannya.